Profil Tim Dan Biodata Pemain memberikan Profil Tim Dan Biodata Pemain Bola Idola Kamu. Mohammad Nasuha atau yang lebih dikenal dengan nama M.Nasuha adalah salah satu pemain Timnas Indonesia yang bermain bagus di Piala AFF 2010. Pemain yang berposisi sebagai Wing Back atau Bek Sayap ini memiliki daya juang yang tinggi, selain rajin membantu serangan, Nasuha juga disiplin menjaga pertahanan hal itu yang membuat ia selalu mejadi starter di skuad Tim Nasional Indonesia yang dilatih oleh Alfred Riedl. Nasuha turut menyumbang satu gol ke gawang Malaysia pada leg kedua Final Piala AFF 2010. Pesepakbola kelahiran Tangerang, 15 September 1984 ini kini membela klub Persija Jakarta yang terkenal dengan suporter fanatiknya The Jackmania. Anda mungkin belum mengetahui Profil Pemain atau Biodata Dari Mohammad Nasuha, kami akan memberikan Profil dan Biodata lengkap dari Bek Timnas Indonesia ini. Berikut Profile dan Biografi lengkap dari M.Nasuha.
Profil Dan Biodata Lengkap Mohammad Nasuha
Profil Nasuha, Nama M. Nasuha menjadi banyak pembicaraan setelah dirinya memasukkan 1 gol ke gawang Malaysia dalam final piala AFF leg 2, walaupun akhirnya Indonesia kalah karena selisih gol, namun banyak orang yang ingin mengetahui profil M. Nasuha.
Pertandingan di Gelora Bung Karno kemaren malam, tidak bisa dikatakan sebagai pertandingan yang mudah bagi Indonesia, walaupun Timnas Indonesia bermain di kandang, namun Timnas Indonesia menghadapi lawan yang tidak mudah yaitu Malaysia.
Setelah terlebih dahulu Indonesia kemasukan bola, namun semangat juang dari Timnas Indonesia tidak pantang mundur, ini terbukti dari 2 gol yang berhasil di lesakkan di gawang Malaysia, walaupun pada akhirnya Indonesia harus mengakui keunggulan Malaysia dengan selisih Gol 4-2.
Salah satu putra bangsa yang berhasil memasukkan Gol digawang Malaysia adalah M. Nasuha. Nasuha memanfaatkan bola muntahan setelah tendangan Achmad Bustomi ditepis kiper Malaysia Khairul. Nasuha yang tak terkawal di mulut gawang Malaysia melepaskan tendangan ke sudut atas jala gawang.
Berikut adalag profil M Nasuha.
Nama : Mohammad Nasuha
Tempat, Tgl Lahir : Tangerang, 15 September 1984
Agama : Islam
Kebangsaan : Indonesia
Tinggu : 172 cm
Posisi Permainan : Back
Nomer : 22
Klub sekarang : Sriwijaya FC
Karir :
Persikota
Sriwijaya FC
Persija Jakarta
Tim Nasional :
2009 – sampai sekarang.
Demikian profil dan biodata lengkap dari Bek Timnas Indonesia yang kini membela club Persija Jakarta yaitu M. Nasuha.
Baca juga Profil Dan Biodata Markus Haris Maulana.
|
|
---|
|
|
---|
Sunday, February 20, 2011
Profil Dan Biodata Mohammad Nasuha
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment