Pages

Thursday, March 31, 2011

Wesley Sneijder Biodata Lengkap

Wesley Sneijder, merupakan salah satu pemain kunci Timnas Belanda di Piala Dunia 2010 lalu, yang berhasil membawa Tim Oranye melaju sampai ke Final, walau harus kalah oleh Spanyol. Wesley Sneijder, juga pemain yang berperan penting membawa Klub yang dibelanya yakni Inter Milan merebut Juara Liga Champions Eropa musim lalu. Pesepakbola kelahiran Utrecht, Belanda, 9 Juni 1984 ini, memulain karier sepakbolanya di klub Ajax Amsterdam, Sneijder pun sempat berbaju Real Madrid, dan kini membela Klub Inter Milan. Bagi anda penggemar atau fans dari Sneijder, mungkin penasaran dan ingin mengetahui Profil Pemain dan Biodata lengkap dari Pemain tengah Timnas Belanda ini. Berikut Profiles dan Biografi lengkap dari Wesley Sneijder.


Profil Dan Biodata Lengkap Dari Wesley Sneijder



Informasi pribadi

Nama lengkap : Wesley Sneijder
Nama panggilan : -
Tanggal lahir : 9 Juni, 1984
Tempat lahir : Utrecht, Belanda
Posisi bermain : Midfielder

Informasi klub

Klub saat ini Inter Milan
Nomor 10

Karier senior


ahun Klub Tampil (Gol)
2002-2007 Ajax Amsterdam
2007-2009 Real Madrid
2009-sekarang Internazionale Milano

Tim nasional

2003- Belanda 38 (7)

Profil Pemain

Wesley Sneijder (lahir di Utrecht, Belanda, 9 Juni 1984; umur 26 tahun) adalah pemain tengah Belanda dan Real Madrid yang bertinggi badan 170 cm. Sneijder sebelumnya bermain untuk Real Madrid, memperkuat Ajax Amsterdam. Keistimewaan permainan dari Sneijder adalah umpannya yang akurat dan acapkali mencetak gol dari tendangan bebas maupun tendangan dari luar kotak penalti yang akurat. Saat ini, ia bermain untuk klub Italia, Internazionale Milano0 Sneijder memberikan prestasi fenomenal di Inter Milan, dengan mengantarkan Inter Milan meraih treble winner menjuarai Seri A, Coppa Italia dan Liga Champion Eropa di Tahun 2010. Juga mengantarkan Inter Milan sebagai Juara Dunia antar Klub. Sneijder juga mengantarkan Belanda menjadi runner up di Piala Dunia 2010, yang kalah dari Spanyol.

Demikian sekilas mengenai Profil Dan Biodata lengkap dari Wesley Sneijder, yang merupakan pemain tengah Timnas Belanda dan Klub Inter Milan.
Baca juga Biodata Lengkap Zlatan Ibrahimovic.

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...